Lewati ke konten utama
menu_classic_indonesia

Pilihan pengobatan untuk gangguan saraf


Saat ini, penderita gangguan saraf memiliki banyak pilihan pengobatan yang membantu mengontrol gejala khusus dari penyakit dan memelihara atau meningkatkan kesehatan saraf dan kualitas hidup.

 

Jika Anda menderita neuropati perifer, setiap pilihan pengobatan harus dikonsultasikan dengan dokter, yang dapat mengevaluasi riwayat medis Anda, jenis neuropati dan tingkat keparahan, kemudian dokter dapat menilai terapi terbaik bagi Anda.

 

Beberapa pilihan pengobatan yang biasanya dianjurkan dokter termasuk pilihan farmakologi (pengobaan dengan produk obat) dan pilihan non-farmakologi (pilihan pengobatan selain produk obat).

 

Pilihan pengobatan farmakologi dibedakan menurut obat-obatan yang dijelaskan sesuai dengan pedoman pengobatan dan pilihan pengobatan lainnya, yang digunakan untuk pengobatan neuropati secara tradisional.

Some of the possible pharmacological therapies

Some of the possible pharmacological therapies

 

Anticonvulsants and antidepressants

Neurotropic B vitamins

Topical capsaicin patch

Alpha-lipoic acid

Acetyl-L-carnitine 

 

 

Possible non-pharmacological treatments

Possible non-pharmacological treatments

 

Physical therapy

Acupuncture

Electromagnetic fields

Yoga

Psychotherapy

(cognitive-behavioral therapy, hypnosis, operant-behavioural therapy)

Kurangi minium alkohol, kadar gula darah atau mengatasi kekurangan vitamin B merupakan beberapa upaya yang dapat anda lakukan untuk mencegah kerusakan saraf atau saat Anda menjalani terapi.

 

Kombinasi vitamin neurotropik B bermanfaat untuk mencegah dan mengobati neurotropik. kombinasi ini membantu meringankan gejala neuropati dan secara efektif membantu kesuksesan terapi, memperbaiki kekurangan vitamin dan juga meningkatkan kesehatan saraf.

 

Sebelum memulai terapi, konsultasikan dengan dokter mengenai manfaat dan kemungkinan efek samping dari setiap pilihan, dokter akan mencari tahu jenis obat apa yang tepat bagi Anda. Pastikan untuk mengikuti petunjuk dokter saat mengonsumsi obat dan hubungi dokter jika Anda mengalami efek samping.


ARTICLES RECOMMENDED FOR YOU


Vitamins B1 + B6 + B12


NEUROBION® PRODUCTS

ASC Ref No. M059P112017N

 

    • Share On: